Create Creative, Confident & Caring Generations
Menjadikan Generasi Muslim yang siap menjadi Khalifatullah Fil Ardl yang Abdillah dan Rahmatan lil Alamin dan Berakhlakul Karimah.
#DigislamicSchool
Al Muslim Tambun merupakan pilihan terbaik pendidikan generasi muda bangsa yang didukung fasilitas belajar lengkap, lingkungan yang kondusif sehingga memberikan rasa aman dan nyaman bagi proses belajar mengajar, serta dibimbing oleh para pendidik yang memiliki kompetensi dibidangnya dan jiwa profesionalisme tinggi.
SEJARAH AL MUSLIM
Berawal dari keinginan untuk berpartisipasi dan peduli terhadap kondisi masyarakat Tambun – Bekasi terutama pendidikan generasi muslim, pada tanggal 26 Maret 1979 DR. Ir. Muslimin Nasution, APU dan Ir. H. Buchori Nasution mendirikan Yayasan Al Muslim. Pada kurun waktu 1979-1986, pada awal berdirinya Yayasan Al Muslim kegiatan lebih diarahkan pada peningkatan kualitas pendidikan umat melalui jalur sekolah dan majelis ta’lim serta pemberian santunan kepada kaum dhuafa.
Sadar akan kebutuhan dan tuntutan perlunya lembaga pendidikan berkualitas, yang berorientasi pada pengembangan fitrah manusia baik fitrah jasadiyah maupun ruuhiyah dan fungsi manusia baik sebagai hamba Allah maupun sebagai khalifah Allah. Yayasan Al Muslim mendirikan sekolah :
SMEA Al Muslim, berdiri sejak 1986/1987. Kemudian berubah menjadi SMK Al Muslim pada tahun 2000
SD Al Muslim, dimulai pada tahun ajaran 1994/1995
SMP Al Muslim, dimulai pada tahun pelajaran 1996/1997
TK Al Muslim, dimulai pada tahun pelajaran 1997/1998
SMA Al Muslim, dimulai pada tahun ajaran 1999/2000
AMIK Al Muslim, dimulai pada tahun akademik 2002/2003
PG Al Muslim, dimulai pada 17 Juli 2017
DR. Ir. Muslimin Nasution, APU
Untuk meraih hasil yang maksimal dari proses pendidikan, kami mengembangkan pola pendidikan satu hari penuh, dengan kurikulum yang terintegrasi antara pendidikan iman, pendidikan ilmu pengetahuan dan teknologi, pendidikan fisik serta pendidikann kepemimpinan. Dengan proses pembelajaran yang mengacu pada pendekatan learning by doing, dimana membutuhkan kreativitas, inisiatif dan disiplin bukan hanya dari siswa tetapi juga dari guru, maka membuat proses belajar menjadi lebih menarik dan menyenangkan. Bukan hanya ruang kelas/ laboratorium yang kami gunakan sebagai tempat belajar, tapi juga lingkungan pendidikan seluas 3,7 Ha.
LOGO AL MUSLIM
NEW LOGO
Corporate Identity Logotype
- Yayasan Al Muslim merupakan sebuah titik awal untuk melakukan sebuah kebaikan yang diperintahkan-Nya yaitu menimba Ilmu dan mengamalkannya. Hal ini direpresentasikan Salah satu sudut ka’bah yang paling utama yaitu Hajar Aswad. Sudut ini merupakan titik awal para jema’ah untuk melakukan thawaf.
- Huruf M melambangkan identitas Yayasan Al Muslim sebagai induk dari ekosistem Pendidikan berbasis teknologi.
- Ilmu pengetahuan dan teknologi dalam perspektif Al-Qur’an diberikan kepada manusia sebagai bekal untuk menjalani kehidupan.
- Mengadaptasi dari karakter yang dimiliki generasi muda saat ini. Generasi yang kreatif dalam berinovasi giat dalam berusaha dan peduli terhadap sesama manusia
Makna Seragam Batik
Corporate Identity yang diimplementasikan dalam seragam Batik Al Muslim
Bunga Matahari
Melambangkan kejayaan dan generasi unggul
Daun Dwarawati
Melambangkan kebijaksanaan dan kewibawaan
Buah Mahkota Dewa
Melambangkan manfaat yang luas dan solusi dari segala masalah
Damar Dalung
Melambangkan pelita, pencerah, dan pendidik
yang bisa diandalkan
Padi
Melambangkan kerendahan hati dan manfaat yang luas
Visi dan Misi
VISI AL MUSLIM, Menjadikan Generasi Muslim yang siap menjadi khalifatullah fil ardl yang abdillah dan rahmatan lil alamin dan berakhlakul karimah.
MISI AL MUSLIM, Membangun dan menyelenggarakan sistem pendidikan yang komprehensif yang menyiapkan lulusannya untuk menjadi generasi muslim yang berkemam puan sebagai khalifatullah fil ardl yang rahmatan lil alamin dan berakhlakul karimah
ORGANISASI
STRUKTUR ORGANISASI
YAYASAN AL MUSLIM
PERIODE 2 JULI 2019 – 2 JULI 2024
STRUKTUR ORGANISASI
YAM TAMBUN & YPSAF BANDUNG
PERIODE 2 JULI 2019 – 2 JULI 2024
Ketua
Wakil Ketua I:
Wakil Ketua II
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Ir. Erlina Nasution, M.Pd.
DR. Ir. Muslimin Nasution
Alya Frida Carmelia Nasution
Omar Vittesa Nasution
Lian Islam Nasution
Ahmad Fahrizal Rahman, ST., M.Pd
PENGURUS
Ketua
Wakil Ketua I Bidang Pendidikan
Wakil Ketua II Bidang Penelitian & Pengembangan
Wakil Ketua III Bidang Sumber Daya Manusia dan Sarana Prasarana
Wakil Ketua IV Bidang Penjaminan Mutu
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara
Gerry Salahudin Nasution, M.Sc, MSE
Dra. Firdaus Afiff, M.Pd
Ahmad Fadil Awaludin, SE, MM
Ir. R.S.Y. Kusumastuti, MDM
Dr. Isep Djuanda, MM., M.Pd.
Jamilah Anggraini
Soedarmo, SE
Saipul Rahman, SE.Ak, MM
PENGAWAS
Anggota Pengawas Bidang Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan
Anggota Pengawas Bidang Sumber Daya Manusia
Anggota Pengawas Bidang Sarana Prasarana
Drs. Masyhuda, M.Pd
Palarina Nasution
Sartono Wiryosukarto
STAF KHUSUS DAN STAF PENDUKUNG YAYASAN
Staf Khusus Bidang IT & Sarana Prasarana
Sekretaris Ketua Pengurus
Staf Yayasan
Tati Optapya
Nendra Suhendra
STRUKTUR ORGANISASI
YAYASAN AL MUSLIM
TAHUN AJARAN 2022-2023
STRUKTUR ORGANISASI
YAM TAMBUN & YPSAF BANDUNG
PERIODE 2 JULI 2019 – 2 JULI 2024
BIDANG PENDIDIKAN
Kepala Bidang Pendidikan
Kepala Urusan Sumber Belajar
Koordinator Tilawati Umum
Koordinator Tilawati SD
Koordinator Tilawati SMP
Koordinator Tilawati SMA
Koordinator Tilawati SMK dan TK
Kepala Urusan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan
Koordinator Pengembangan Analisis Eksternal
Ir. H. Sahid Hudri
Achmad Firdaus, S.Si., M.A.
Lukmanul Hakim, S.Pd.
Lili Rahmawati, S.Pd.I.
Asdi Supardi, S.Pd.
Dwi Pani Hakim, S.S.
Ulyati, S.Pd.
Sukaesih, S.Pd.
Siti Mugi Rahayu, M.Pd.
MANAJEMEN UNIT
Kepala PG-TK Al Muslim
Rachmasari Aulia, S.Psi.
Kepala SD Al Muslim
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan
Sri Andriyani, S.H., M.Pd.
Munirotul Badriah, S.Th.I., M.Pd.
Iman Sukirman, S.Pd.
Kepala SMP Al Muslim
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan
Tri Retnosari, S.Si., M.Pd.
Adelia Derifni, S.Si.
Nofi Suryono, S.Pd.
Kepala SMA Al Muslim
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan
Dra. Reni Nurhidayati.
Agung Wantoro, S.Pd.
Dian Wahyuni, S.Pd.
Kepala SMK Al Muslim
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum dan Kesiswaan
Munfangil, M.Pd.
Nunung Nuraida, S.S.
Ketua BSM Al Muslim
Okih, S.Pd.I.
MANAJEMEN STMIK Al Muslim
Ketua STMIK Al Muslim
Wakil Ketua STMIK Al Muslim
Ketua SPMI
Kepala Prodi Ilmu Komputer
Kepala Prodi Manajemen Informatika & Komputerisasi Akuntansi
Ketua Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat
Biro Administrasi Akademik & Kemahasiswaan
Keuangan Kepegawaian & Umum
Laboratorium, Teknologi Informasi, dan Komunikasi
Bagian Umum
Winarni, S.Kom., M.Kom.
Amat Damuri, M.Kom.
Yakub, M.Kom.
Dikky Suryadi, M.Kom.
Iwan Mulyana, M.Kom.
Novi Wulandari, S.Si., M.Kom.
Rusdi Sulaeman, A.Md.
Suyanti, A.Md.
Khairur Rizal, A.Md.
Acef
BIDANG NON PENDIDIKAN
Plt. Kepala Bidang Non Pendidikan
Kepala Urusan Keuangan
Kepala Urusan Sarana dan Prasarana
Kepala Urusan PPDB dan Penjualan
Koordinator Kantin/Dapur
Danru
Dedy Murdiyat, S.Sos.
Siti Nurfaizah, S.E.
Supriyanto, S.Pd.
M. Nurul Huda, S.Pd.I.
Hj. Efi Habibah Jusfi
Murtado
BIDANG PENJAMINAN MUTU DAN KOMUNIKASI
Kepala Bidang Penjaminan Mutu dan Komunikasi
Kepala Urusan Komunikasi
Kepala Urusan Sistem Informasi
Koordinator Pelaksana Program DIGISLAMIC
Kepala Urusan Bidang Pemasaran
Asesor Internal
PG-TK
SD
SMP
SMA
SMK
Didi Suradi, M.Pd.
Ibnu Triyanto, M.Kom.
Yusrianto Musfikar, S.T., M.Kom.
Dana Pernata, S.Pd.I., M.Kom.
Mansur Maftuh, S.Pd.
Masnah, S.Ag.
Endah Setiaharti, M.Pd.
Najemudin, S.Si., M.Pd.
Zahrah, M.Pd.
Dra. Misdaliah
Metode Pembelajaran
KURIKULER
Full day 07.00 – 16.00 WIB
Siswa dibina secara intensif supaya mampu mencapai prestasi tinggi baik dibidang akademis maupun nonakademis serta berperilaku yang akhlakul karimah.
KOKURIKULER
Pengayaan, bimbingan belajar, studi lapangan serta kegiatan lainnya qiyamullail, tadabur alam, tilawati, tahfiz, dll.
EKSTRAKURIKULER
Pramuka (wajib), drumb band, sepak bola, pencak silat, karate, drama, basket, dan bahasa asing (mandiri).
Fasilitas
Fasilitas yang Lengkap untuk Mendukung Proses Belajar dan Mengajar
PERKEMBANGAN
Aktivitas
Follow Us
© 2019 All Rights Reserved